Jenazah yang ditemukan di perairan Labuan Bajo teridentifikasi sebagai Martin Carreras Fernando, pelatih Valencia FC asal Spanyol dan korban tenggelamnya kapal wisata.