Berbagai penelitian menunjukkan bahwa jalan kaki secara rutin dapat menurunkan risiko penyakit kronis, memperbaiki suasana hati, menjaga kesehatan jantung dan kontrol BB.