Angka Kelahiran Korea Selatan Kian Parah, 4.000 Sekolah Tutup dan Ribuan Guru Kena PHK

Angka kelahiran di Korea Selatan kian memburuk setiap tahunnnya. Lebih dari 4.000 sekolah terpaksa ditutup dan ribuan guru terkena PHK akibat menyusutnya jumlah siswa.