Tanpa 3 Pilar, Persib Bandung Tantang Keangkeran Persik Kediri di Stadion Brawijaya

JPNN.com - Persib Bandung akan menghadapi tantangan berat saat bertandang ke markas Persik Kediri pada pekan ke-16 BRI Super League 2025/26.