RI Target Lepas Roket ke Antariksa 2040, Kepala BRIN Mau Lebih Cepat

Kepala BRIN Arif Satria menegaskan ambisi Indonesia untuk mandiri dalam teknologi antariksa, fokus pada optimalisasi Bandar Antariksa Biak.