Tiongkok Salip Korsel, Peta Persaingan Industri Otomotif Asia Timur Berubah

JPNN.com , JAKARTA - Peta kekuatan industri otomotif Asia Timur tengah bergeser. Presiden Korea Selatan Lee Jae-myung secara terbuka mengakui bahwa Tiongkok kini telah menyamai, bahkan melampaui mereka.