Hari Pertama Kerja 2026, Pekerja Tetap Semangat meski Jakarta Macet

Kemacetan terlihat di sejumlah titik di DKI Jakarta pada hari pertama masuk kerja usai libur panjang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026, Senin (5/1/2026) pagi.