Dmitry Medvedev Sebut Penangkapan Nicolas Maduro oleh AS Ilegal

Dmitry Medvedev menilai langkah pemerintahan Donald Trump tersebut sebagai pelanggaran hukum internasional yang nyata, meski di sisi lain menunjukkan konsistensi politik Washington.