Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mengklaim belum menemukan kasus Super Flu. Kendati demikian, warga Jakarta tetap diminta waspada terhadap potensi penyebarannya.