Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, angkat bicara menanggapi sindiran yang disampaikan komika Pandji Pragiwaksono dalam pertunjukan stand-up comedy spesial terbarunya.