Rumor Saham IPO 2026, Mana yang Paling Kamu Tunggu?

Gelaran Initial Public Offering (IPO) saham dengan potensi raihan dana jumbo dari perusahaan yang terafiliasi dengan konglomerat masih akan berlanjut pada 2026.