Ambisi Vincenzo Montella, Mengakhiri Penantian 24 Tahun Turki Menuju Piala Dunia

Langkah timnas Turki menuju Piala Dunia 2026 kini bergantung pada perjuangan mereka di babak playoff zona Eropa.