Imbas Bencana, Inflasi Aceh Jadi yang Tertinggi di Indonesia

BPS mencatat inflasi Aceh mencapai 3,60 persen pada Desember 2025. Kenaikan harga pangan akibat bencana hidrometeorologi jadi pemicu utama inflasi.