Pelecehan Seksual Terjadi Lagi, Transjakarta Dukung Korban Tempuh Jalur Hukum

jakarta.jpnn.com - PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menyayangkan pelecehan seksual yang dilakukan penumpang di salah satu armada.