Jarang Cuti Berdampak Terhadap Kesehatan Fisik dan Mental Pekerja, Begini Penjelasannya

Bekerja tanpa henti tanpa mengambil waktu istirahat dapat menyebabkan akumulasi stres secara bertahap.