Kemenlu Dinilai Lembek ke AS, Rizal: Saya Heran kok Pak Dino masih Heran?

Rizal Sukma menanggapi kritik Dino Patti Djalal soal sikap Indonesia terhadap serangan Amerika Serikat ke Venezuela.