Presiden RI Prabowo Subianto meminta secara khusus agar Badan Gizi Nasional (BGN) meningkatkan disiplin prosedur dalam melaksanakan program Makan Bergizi Gratis (MBG).