PT Unilever Indonesia Tbk menandatangani perjanjian pengalihan bisnis untuk menjual bisnis teh dengan merek Sariwangi kepada PT Savoria Kreasi Rasa.