BTN Tambah Komisaris, Sekjen PKP Didyk Choiroel Resmi Masuk Jajaran

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BBTN) menambah jajaran komisaris dengan menunjuk Sekretaris Jenderal Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Didyk Choiroel. Keputusan tersebut disetujui dalam Rapat...