Anggota Komisi IX DPR RI Edy Wuryanto meminta pemerintah merespons temuan super flu secara terukur, berbasis sistem, dan tanpa memicu kepanikan publik.