DPR Ingatkan Pemerintah Transparan Salurkan Bantuan Korban Banjir Sumatera

Anggota Komisi VIII DPR RI Mahdalena meminta pemerintah memastikan penyaluran bantuan korban banjir dan longsor di Sumatera tepat sasaran, transparan, dan akuntabel.