Densus 88 Ungkap Ciri Anak Terpapar Ekstremisme True Crime Community

Ciri berikutnya adalah anak cenderung menarik diri dari pergaulan karena komunitas TCC membuat mereka nyaman sehingga anak-anak lebih suka menyendiri.