Kedatangan penyidik Kejagung, ke kantor Direktorat Jenderal Planologi Kehutanan, Rabu, 7 Januari 2026, sempat menarik perhatian publik. Kemenhut bantah ada penggeledahan.