REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA, – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta menginformasikan bahwa status Pintu Air Pasar Ikan di Penjaringan, Jakarta Utara, telah dinaikkan menjadi Siaga 2 pada Kamis. Kenaikan...