Jenderal Iran Ancam Serang Israel dan Pangkalan AS Lebih Dulu

Teheran kesal dengan Israel dan AS yang mengancam akan menyerang Iran lagi setelah perang 12 hari pada Juni lalu.