Nenek Kushayatun mengadu ke Polres Tegal Kota usai rumah keluarganya dibongkar paksa tanpa putusan pengadilan. Kuasa hukum menduga adanya praktik mafia tanah.