Titik Demo di Jakarta Pusat Hari Ini, Warga Diminta Waspada

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Reynold E.P. Hutagalung menegaskan kehadiran kepolisian semata-mata untuk menjamin hak konstitusional.