Prabowo Minta 18 Proyek Hilirisasi Segera Groundbreaking

Salah satu proyek yang diminta Prabowo segera dibangun adalah proyek waste-to-energy atau pengolahan sampah menjadi energi listrik (PSEL).