Massa Buruh Berdatangan, Lalin Jalan Medan Merdeka Selatan Mulai Macet

Puluhan buruh padati Jalan Medan Merdeka Selatan untuk demo menuntut revisi upah minimum 2026. Aksi ini terkait kebijakan yang dianggap tidak adil.