Setoran Pajak 2025 Shortfall Rp271,7 T, Tim Purbaya Buka Suara

Setoran pajak mengalami tekanan pada 2025 hingga realiasinya jauh di bawah target atau shortfall sekitar Rp 271,7 triliun.