Raphinha: saat Barcelona Bermain Benar, Laga Jadi Lebih Mudah

RAPHINHA menegaskan performa kolektif menjadi kunci di balik kemenangan telak Barcelona atas Athletic Bilbao pada semifinal Piala Super Spanyol.