Massa buruh KSPI menggelar aksi demo hari ini, Kamis (8/1/2025) di kawasan Patung Kuda-Istana Negara, Jakarta. Mereka mengajukan 2 tuntutan terkait upah 2026.