Truk tronton bermuatan pipa besi mengalami kecelakaan hingga menutupi badan jalan Flyover Ciputat, Tangerang Selatan, Kamis (8/1) pagi.