Fenomena Sinkhole di Sumbar, IAGI Tunggu Tim Geolistrik Buat Telusuri

IAGI Sumbar butuh tim geolistrik untuk kaji fenomena sinkhole di Limapuluh Kota. Lubang berdiameter 10 meter ini berpotensi membahayakan keselamatan warga.