Smartwatch bisa terhubung ke ponsel lewat Bluetooth sehingga bisa menampilkan notifikasi pesan, panggilan, media sosial, dan aplikasi lainnya.