Baznas berkomitmen menyalurkan seluruh bantuan yang diterima secara amanah, transparan, dan tepat sasaran sesuai dengan prinsip pengelolaan dana umat.