Titiek Soeharto Dorong Ekspor Beras dan Jagung Usai Swasembada
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA, – Ketua Komisi IV DPR RI Siti Hediati Hariyadi, yang dikenal sebagai Titiek Soeharto, mendorong ekspor beras dan jagung setelah Indonesia mencapai swasembada dua komoditas pangan strategis...