Terungkap Gembong Separatis Yaman Kabur ke Uni Emirat Arab Setelah Digempur Saudi
REPUBLIKA.CO.ID, HADRAMAUT— Ahmed al-Shalafi, pejabat yang bertanggung jawab atas urusan Yaman di saluran televisi Aljzeera, mengungkapkan detail baru terkait pelarian Ketua Dewan Transisi Selatan Aidrous al-Zubaidi ke Uni Emirat Arab...