bali.jpnn.com , DENPASAR - Badan Gizi Nasional ( BGN ) Bali mencatat sudah ada 178 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), tetapi yang beroperasi baru 147.