TNI Rampungkan Pembangunan 17 Jembatan Bailey Pascabanjir Sumatera

Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mengungkapkan, seluruh pembangunan jembatan dilakukan dengan perencanaan matang dan konstruksi kokoh.