Kerja Sama Pertahanan Indonesia Turki Ditingkatkan, Fokus SDM dan Teknologi Militer

Indonesia dan Turki sepakat meningkatkan kerja sama pertahanan di berbagai bidang, termasuk pengembangan sumber daya manusia dan teknologi militer, demi stabilitas kawasan dan global.