Sinergi Hilirisasi Batu Bara Mewujudkan Kemandirian Energi Nasional
JPNN.com - JAKARTA - Holding industri pertambangan Indonesia MIND ID bersama PT Pertamina (Persero) menguatkan kolaborasi demi mendukung visi Asta Cita Presiden Prabowo Subianto dalam upaya memperkuat ketahanan dan kemandirian sektor energi nasional