Laga Persib vs Persija, Wali Kota Bandung Instruksikan Semua Kecamatan Menggelar Nobar

jabar.jpnn.com , KOTA BANDUNG - Laga antara Persib Bandung melawan Persija Jakarta diprediksi akan menyulut antusiasme penonton yang tinggi. Pemerintah daerah pun menginstruksikan ke kewilayahan untuk menggelar nonton bareng (nobar) agar euforia pertandingan tetap terasa.