Unpatti Dorong Pengembangan Agroforestri Lindungi Hutan di Maluku untuk Keseimbangan Ekologi

Guru Besar Unpatti, Prof. Fransina Latumahina, menyoroti pentingnya pengembangan agroforestri lindungi hutan di Maluku sebagai strategi berkelanjutan untuk menjaga keseimbangan ekologi dan ekonomi masyarakat.