Investasi Kaltim Capai Rp70,43 Triliun, Peringkat Enam Nasional Triwulan III 2025

Realisasi Investasi Kaltim hingga triwulan III 2025 mencapai Rp70,43 triliun, menempatkannya di posisi keenam secara nasional dan berpotensi melampaui target tahunan.