PLN dan ESDM kirim 1.000 Genset, Bangkitkan Semangat Korban Banjir Aceh

Genset ini difokuskan pada wilayah yang paling terdampak, seperti Kabupaten Aceh Tamiang, Bener Meriah, Aceh Utara, Aceh Tengah, Gayo Lues dan wilayah Aceh lainnya