Doa saat Iman Dilanda Keraguan

REPUBLIKA.CO.ID, MADINAH --Dalam buku Kumpulan Doa Berdasarkan Alquran dan Sunah karya Sa'id Ali bin Wahf al-Qahthoni disebutkan, ketika hati dilanda keraguan dalam beriman, segeralah ia memohon perlindungan kepada Allah SWT. Satu-satunya...