Eropa mencatat tren menunda momongan. Italia jadi yang terlama, sementara faktor finansial dan karier jadi alasan utama pergeseran ini.