Bareskrim Bongkar 21 Situs Judi Online, Komisi III DPR Minta Bandar Dimiskinkan

ANGGOTA Komisi III DPR RI, Martin Daniel Tumbelaka, mengapresiasi keberhasilan Bareskrim Polri dalam membongkar sindikat perjudian daring yang mengoperasikan 21 situs.