Pramono: Dana Rp 100 M Sekalian Tata Jalan, bukan Cuma Bongkar Tiang Monorel

GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung mengatakan anggaran Rp100 miliar yang digelontorkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bukan hanya untuk pembongkaran tiang monorel Jakarta